Radar Bali (Jawa Pos Group) bekerja sama dengan Komunitas Sahaja menggelar apresiasi kebahasaaan dan kesusastraan bertaraf nasional dan provinsi Bali bertajuk Radar Bali Literary Award 2009, mulai Januari hingga April 2009. Memperebutkan piala Gubernur Bali . Program kegiatan itu mengangkat tema “Perubahan, Kemanusiaan dan Lingkungan”, meliputi : 1. Lomba Cipta Puisi tingkat Nasional Hari, tanggal : Selasa, 6 Januari 2009 – Minggu, 22 Februari 2009 2. Lomba Baca Puisi Kategori SMP dan Umum (SMA, mahasiswa, dan masyarakat umum) se- Bali Hari, tanggal : Senin – Rabu , 13 - 15 April 2009 Tempat : Art Centre Denpasar 3. Lomba Dramatisasi Puisi Kategori SMP dan Umum se- Bali (Pelajar SMA, mahasiswa dan masyarakat umum) Hari, tanggal : Kamis, 16 April 2009 Tempat : Wantilan Taman Budaya Denpasar 4. Puncak Acara Radar Bali Literary Award 2008 Hari,tanggal : Sabtu, 25 April 2009 Tempat : Art Centre Denpasar Kegiatan ini bertujuan merangsang minat para remaja agar lebih kreatif m...
sastra ialah sesuatu yang tumbuh dari segala keterasingan, kesunyian serius yang tercipta ketika manusia dalam keadaan terdesak! namun sastra (harus) serius? tidak juga!